www.riaukontras.com
| Wakajati Riau Hadiri Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024 | | Jaksa Agung: Entitas Jaksa ASEAN Meningkatkan Kolaborasi Antar Lembaga Kejaksaan se-ASEAN | | Jam-Pidsus: Kerugian 271 T Bukan Soal Besarnya Tetapi Bagaimana Mengembalikan Kondisi Seperti Semula | | Pimpinan DPRD Bengkalis Hadiri Pembukaan MTQ ke-42 Tingkat Provinsi Riau di Kota Dumai | | Kajati Akmal Abbas Terima Kunjungan Anggota Komisi II DPR RI | | Diduga SPBU 14.284.633 Mengisi Minyak Solar Subsidi Kemobil Box Dan Mobil Perah yang Tertutup
Follow:     Serikat Perusahaan Pers
Kamis, 25 April 2024
 
Peringati Hari Dokter Nasional, IDI Wilayah Riau Hadirkan Humanity Food Bus
Editor: Indra | Rabu, 27-10-2021 - 13:38:41 WIB


TERKAIT:
   
 

Pekanbaru, RIAUkontraS.com - Ikatan Dokter Indonesia Wilayah Riau menghadirkan Humanity Food Bus ACT untuk menggelar aksi kemanusiaannya. Kali ini dalam memperingati Hari Dokter Nasional sebanyak 425 porsi makanan siap santap tersaji dari bus berdapur. Hidangan lezat tersebut didistribusikan di wilayah Rumbai, Pekanbaru dengan target utama warga prasejahtera dan mereka yang berpropesi tukang sapu jalanan, tukang parkir dan para warga lainnya. Rabu (27/10/2021)

Ketua pengajian IDI Wilayah Riau, dr. Dimas Pramita Nugraha mengatakan program Humanity Food Bus merupakan program yang sangat baik untuk di lanjutkan dikemudian hari dalam rangka memenuhi makanan yg sehat, higienis dan gratis untuk du'afa.

“Tak hanya pandemic, banyak masyarakat terdampak masalah ekonomi khususnya kelompok masyarakat prasejahtera. Diperlukan dukungan dan kolaborasi degan semua pihak baik pemerintah maupun lembaga-lembaga lainnya agar program ini bisa sukses dan terus berlanjut di kemudiaan hari,” Ujarnya

Tak hanya itu, dr. Dimas Pramita Nugraha menyebutkan dalam membina umat ini perlu bersinergi dan IDI berusaha terus berkolaborasi bersama ACT Wilayah Riau, mudah - mudahan ini menjadi wasilah kebaikan untuk kita semua.

“Terima kasih juga buat ketua IDI Provinsi Riau, dr. Zul Asri, sektretaris dan bendahara IDI wilayah riau. Semoga niat baik kita ini bisa memperluas lingkaran kebaikan dan khidmat utk masyarakat, bangsa dan negara," Imbuhnya.

Kepala Cabang ACT Riau, Nurdiansyah menjelaskan, kehadiran IDI Wilayah Riau dalam aksi HFB di Rumbai diharapkan mampu menjadi inspirasi elemen bangsa yang lain, agar ikut andil berperan aktif membantu masyarakat yang sedang kesulitan akibat pandemi Covid-19.

“Kehadiran IDI Wilayah Riau dalam aksi kemanusiaan HFB ACT menghadirkan kebahagiaan bagi masyarakat yang menjadi penerima manfaat. Bukti nyata ini diharapkan dapat menjadi contoh bagi elemen bangsa yang lain untuk turut ikut serta dalam aksi kemanusiaan,” kata Nurdiansyah (Kepala Cabang ACT Riau).**

Jika Anda punya informasi kejadian/peristiwa/rilis atau ingin berbagi foto?
Silakan SMS ke 081261018886 / 085278502555
via EMAIL: riaukontras@gmail.com
(mohon dilampirkan data diri Anda)


 
Berita Lainnya :
  • Peringati Hari Dokter Nasional, IDI Wilayah Riau Hadirkan Humanity Food Bus
  •  
    Komentar Anda :

     
    TERPOPULER
    1 Bansos Covid-19 Kota Pekanbaru Diduga di Korupsi Hingga 3 Miliar Satu Kali Penyaluran
    2 "MEMORI" Dari Sisilah Marga Gea
    3 Diberitakan Tentang Dugaan VC Sex, Oknum PNS MW di Nias Mencoba Intimidasi dan Melaporkan Wartawan
    4 Diduga Karena Pemasangan Selang NGT, Pasien RSUD Langsa Meninggal
    5 Penundaan Pembayaran Disetujui BCA Finance dinilai Merugikan Masyarakat, Terapkan Bunga 18/23% Lebih
    6 Kembali Diamanahkan sebagai Pj Walikota Pekanbaru, ini Program Prioritas yang Sukses Dijalankan
    7 Arta melia: Jika Ada Pungutan Biaya Untuk Calon BPD laporkan ke pihak berwajib
    8 ABG Tewas Dikamar Hotel di Bengkalis, Pelaku "SAN" Dijerat Pasal Berlapis
    9 Menelisik Geliat Prostitusi Online Kota Duri, Antara Sindikat Prostitusi dan Penipuan
    10 Kasmarni Terima Gratifikasi Rp 23,6 Miliar di Kasus Dugaan Korupsi Bupati Bengkalis Non Aktif
     
    Galeri Foto | Advertorial | Opini | Indeks
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman | SOP Perlindungan Wartawan | Kode Perilaku Perusahan Pers | Visi-Misi | Tentang Kami | Info Iklan
    © 2015-2022 PT. RIAUKONTRAS PERS, All Rights Reserved