www.riaukontras.com
| Jaksa Agung: Persaja Bukanlah Organisasi Profesi, Melainkan Organisasi Terdepan Penegakan Hukum | | Peringati Hari Ulang Tahun Persaha Ke-73, Kajati Akmal Abbas Pimpin Upacara | | Tim Pansus BLJ Optimis Terbitkan Perda Baru dan Sepakat Lahirkan Kembali BUMD | | Sidak Rokok Ilegal di Jalan Antara, Bea Cukai Bengkalis Tak Menghargai Wartawan | | Pleno Perolehan Suara Partai dan Kursi DPRD, Gerindra Bengkalis Gugat KPU Ke PTUN Pekanbaru | | JAM-Intelijen: Intelijen Kejaksaan Fungsi Penegakan Hukum Penanganan Perkara Koneksitas
Follow:     Serikat Perusahaan Pers
Senin, 6 Mei 2024
 
Ketua PWNU Riau T.Rusli Ahmad,SE,MM dampingi Kapolri tinjau Vaksinasi Massal di SPN Polda Riau
Editor: Indra | Jumat, 25-02-2022 - 18:28:22 WIB

TERKAIT:
   
 

Pekanbaru, RIAUkontraS.com - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo lakukan peninjauan pelaksanaan akselerasi vaksinasi massal langsung dan Vaksinasi di 6.274 lokasi di 34 Propinsi secara virtual di Kabupaten Kampar, Riau, Jumat (25/2/2022).


Pada tinjauannya langsung kali ini, Kapolri menyampaikan apresiasi dan terima kasih atas antusias warga Riau yang melakukan vaksinasi. Dimana target vaksinasi serentak di Propinsi Riau pada hari ini sebanyak 65 ribu dosis.


Tampak hadir mendampingi Kapolri dan rombongan, Ketua PWNU Riau,T. Rusli Ahmad,SE,MM.


Kapolri Jendral Pol Listyo Sigit menyampaikan bahwa dalam menekan laju pertumbuhan Cov-19, termasuk Omicron diperlukan soliditas dan sinergitas dengan seluruh stakeholder dalam rangka pengendalian pandemi Covid-19.


Lanjutnya, penekanan laju pertumbuhan Covid-19 juga akan berdampak bagi pertumbuhan ekonomi daerah dan Nasional. Apalagi, kedepan Indonesia akan menjadi tuan rumah dalam beberapa perhelatan event Internasional maupun Nasional.


"Event besar kita hadapi di beberapa tempat, kita harapkan tetap bisa dilaksanakan walaupun ada varian Omicron," sambungnya.


Kemudian Kapolri kembali mengingatkan masyarakat untuk tetap menggunakan masker dan menjaga serta mengurangi interaksi apabila tidak diperlukan kecuali memang kegiatannya harus dilakukan.


Ketua PWNU Riau T.Rusli Ahmad,SE,MM pada kesempatannya disela mendampingi Kapolri dan rombongan mengatakan, segala bentuk kepedulian yang telah diberikan oleh Negara melalui keseluruhan stake holder yang ada, harus kita dukung bersama. Mari kita ikuti dan patuhi semua arahan dari Pemerintah.


"Mari segera ikuti Vaksinasi bagi yang belum di vaksin dan tetap memakai masker dan menjaga jarak, apalagi ditengah situasi Omicron saat ini, kurangi kegiatan yang tak perlu demi kesehatan kita bersama" tutup Ketua PWNU Riau.**


Jika Anda punya informasi kejadian/peristiwa/rilis atau ingin berbagi foto?
Silakan SMS ke 081261018886 / 085278502555
via EMAIL: riaukontras@gmail.com
(mohon dilampirkan data diri Anda)


 
Berita Lainnya :
  • Ketua PWNU Riau T.Rusli Ahmad,SE,MM dampingi Kapolri tinjau Vaksinasi Massal di SPN Polda Riau
  •  
    Komentar Anda :

     
    TERPOPULER
    1 Bansos Covid-19 Kota Pekanbaru Diduga di Korupsi Hingga 3 Miliar Satu Kali Penyaluran
    2 "MEMORI" Dari Sisilah Marga Gea
    3 Diberitakan Tentang Dugaan VC Sex, Oknum PNS MW di Nias Mencoba Intimidasi dan Melaporkan Wartawan
    4 Diduga Karena Pemasangan Selang NGT, Pasien RSUD Langsa Meninggal
    5 Penundaan Pembayaran Disetujui BCA Finance dinilai Merugikan Masyarakat, Terapkan Bunga 18/23% Lebih
    6 Kembali Diamanahkan sebagai Pj Walikota Pekanbaru, ini Program Prioritas yang Sukses Dijalankan
    7 Arta melia: Jika Ada Pungutan Biaya Untuk Calon BPD laporkan ke pihak berwajib
    8 ABG Tewas Dikamar Hotel di Bengkalis, Pelaku "SAN" Dijerat Pasal Berlapis
    9 Menelisik Geliat Prostitusi Online Kota Duri, Antara Sindikat Prostitusi dan Penipuan
    10 Kasmarni Terima Gratifikasi Rp 23,6 Miliar di Kasus Dugaan Korupsi Bupati Bengkalis Non Aktif
     
    Galeri Foto | Advertorial | Opini | Indeks
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman | SOP Perlindungan Wartawan | Kode Perilaku Perusahan Pers | Visi-Misi | Tentang Kami | Info Iklan
    © 2015-2022 PT. RIAUKONTRAS PERS, All Rights Reserved